Villa Mansari 1,Review Villa 4 Kamar tidur Kawasan Cisarua Puncak
- Lokasi: Cisarua
- Jumlah Kamar: 4 Kamar Tidur
- Kamar Mandi: 3
- Luas: 890 m²
- Area: Bogor , Tugu
- Type: Kolam Renang Private
- Kapasitas: 15 orang , 20 orang , 25 orang
- Tahun: 2010
- Kisaran Harga: 3 juta , 4 juta
Fasilitas
Wisata Puncak Bogor
- Bukit Gantole
- Cimory Riverside
- Curug 7 Cilember
- Curug Ciherang
- Curug Country
- Curug Kembar
- Curug Leuwi Hejo
- Curug Leuwi Lieuk
- Curug Love
- Curug Panjang
- Danau Lido
- Desa Wisata Pancawati
- Kampung Nde
- Kebun Durian Warso Farm
- Kebun Teh Gunung Mas
- Penangkaran Rusa Giri Jaya
- Pondok Rasamala
- Taman Riung Gunung
- Taman Safari Indonesia
- Taman Wisata Matahari
- Telaga Warna
- Wisata Citamiang
Details
Menginap di tempat yang memiliki udara sejuk, bersih dan nyaman tentu menjadi kelebihan dan incaran bagi banyak orang. Apalagi jika tempat tersebut berada di Puncak. Di mana Puncak sendiri adalah sebuah lokasi wisata dengan banyaknya villa yang dibangun di sekitarnya.
Fasilitas di Villa Mansari 1
Sejumlah fasilitas yang akan diberikan ketika Anda menginap di Villa Mansari 1 diantaranya sebagai berikut ini:
- 4 kamar tidur
- 3 kamar mandi yang sudah dilengkapi dengan water heater
- Menyediakan perlengkapan memasak
- Menyediakan perlengkapan makan
- WIFI
- Kolam renang
- Area dan peralatan BBQ
- Area parkir kurang lebih 5 kendaraan roda empat
Details Menginap di Villa Mansari 1
Apakah Anda sedang kebingungan untuk mencari sebuah villa terbaik untuk dijadikan tempat menginap? Jika iya, maka pilihlah Villa Mansari 1 untuk dijadikan sebagai tempat menginap yang tepat. Di mana ada banyak spesifikasi dan fasilitas menarik yang bisa Anda dapatkan selama berada di villa ini. Beberapa detailsnya ada di bawah ini.
- Spesifikasi Villa Mansari 1
Villa di puncak ini adalah sebuah villa yang mampu menampung sebanyak 30 orang. Kemudian, villa ini sendiri adalah sebuah villa yang akan menampung sampai dengan 5 kendaraan dengan roda empat. Dengan kapasitas area parkir yang luas, maka Anda bisa mendapat kemudahan dan kenyamanan ketika mengajak banyak orang untuk datang ke villa ini.
- Harga Villa Mansari 1
Untuk menginap di villa Mansari 1, maka Anda akan dikenakan biaya per malamnya sebesar Rp. 3.500.000. Sedangkan untuk hari libur biasanya memiliki harga sewa yang akan berbeda. Untuk lebih lengkapnya, Anda bisa menghubungi pihak pengelolanya
- Fasilitas Villa Mansari 1
Fasilitas unggulan yang bisa didapatkan selama menginap di villa kawasan cisarua ini sendiri adalah fasilitas berupa tempat dan juga peralatan untuk memasak BBQ. Dengan adanya peralatan ini, maka banyak orang yang akan mendapatkan sebuah kenyamanan dan juga mendapat keleluasaan ketika mereka menginap dan mengadakan acara di villa ini.
- Suasana Villa Mansari 1
Jika menginap di villa ini, maka Anda akan melihat dan berhadapan langsung dengan pemandangan alamnya berupa pegunungan yang indah. Bahkan kesejukan akan bisa dinikmati pada saat Anda menginap di Villa Mansari 1.
Video
- ID: 3544
- Published: February 24, 2022
- Last Update: April 21, 2022
- Views: 343
Related properties

Villa Pasakon,Villa 4 Kamar Di Cipanas Puncak

Villa Nadine 86,Villa Murah 4 Kamar Ciloto Puncak

Villa N5-1 Kota Bunga,Villa Bagus Di Jl Hanjawar Dengan 4 Kamar Tidur

Villa Simpang Raya, Villa Puncak Bangunan Baru

Villa Mawar 3, Tugu Selatan Cisarua Dengan Suasana
